Berat motor minimum MotoGP di musim 2013 di tambah - Sobatmotor.com

07 Juni 2013

Berat motor minimum MotoGP di musim 2013 di tambah


Berat motor minimum MotoGP di musim 2013 di tambah
Kalau ngomongin masalah Moto GP pasti lah ga ada habisnya,he he asik gitu.Ngomong-ngomong masalah moto GP,kira-kira apakah brosist tau? berapa berat motor yang di gunakan para rider kelas dunia tersebut?
Yang pastinya bukan 95 kg seperti Suzuki Satria FU ya masbro.Berat minimum untuk Moto GP musim 2013 adalah 160 kg masbro.Nambah Sekitar 3 kg dari musim sebelumnya yang masih 800cc.Ini bertujuan untuk keselamatan ya masbro,bayangin aja coba,dengan mesin 1000cc dan berat yang ringan "katakanlah misalnya 130 kg" pasti bakalan melayang itu motor,"lebay".
Berat motor minimum MotoGP di musim 2013 di tambah
Sekedar informasi,berat badan Valentino Rossi itu 164 kg.Balik lagi ke topik,dengan berat motor yang yah lumayan beratlah masbro,wajarkan? kalau para rider yang terjatuh dan mencoba membangkitkan kembali motornya mengalami kesulitan?
Ya ialah,lumayan itu masbro,160 kg..
Wassalam!
Berat motor minimum MotoGP di musim 2013 di tambah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar