Motor yang juga sudah dirilis di Vietnam dengan nama Exciter 155 ini menggunakan mesin jenis SOHC 155cc 4 katup yang bias menghasilkan tenaga sebesar 17,7HP pada 9500 RPM dan torsi 14,4 nm@8000RPM
Untuk sisi pengeraman, Yamaha Y16ZR VVA ini sudah menggunakan kaliper depan dengan model 2 piston, gak lagi kaliper 1 piston. Bahkan ada juga yang versi ABS nya sob, jadi berkendara bias lebih aman dan nyaman.
Oh iya, Karna mesinnya sudah menggunakan teknologi VVA, maka jangan heran kalua Yamaha Y16ZR VVA juga sudah dilengkapi dengan fitur assist and slipper clutch. Yamaha Malaysia sendiri menjual Yamaha Y16ZR VVA ini dengan harga mulai RM10,888 atau sekitar 38 Jutaan sob, mirip harga R15 kalau di Indonesia nih.
Last, gimana sob ? kira-kira sudah kebayang belum ? akan seperti apa Yamaha MX King 155 VVA yang akan dijual di Indonesia nanti ? (www.sobatmotor.com)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar