Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar - Sobatmotor.com

12 Februari 2014

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar


Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Agak telat brosist,postingnya he he maklum anak sekolahan (ga jadi alasaan".Nah Yamaha Indonesia kemarin alias baru baru aja ngelaunching Yamaha Fino FI brosist.Motor matic ini dulunya karbu dan sekarang sesuai namanya ya sudah Injeksi he he..
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segarTampilannya terlihat lebih seger dan anak muda banget,yah kalau di bandingin sama Fino karbu sih brosist.Btw yang buat ane ga nahan ialah bentuk bodynya yang lumayan ramping,hmm apakah ada perubahan bentukbody? ya tentu saja brosits,tapi ga banyak,sepertinya Yamaha hanya membuat si Fino FI ini menjadi lebih ramping dikit..
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Bentuknya yang berkonsep retro retro klasik "cie ileh" seakan menjadi daya terik tersendiri brosist.Di bumbui dengan sedikit teknologi terkini,lha jadi lah skutik retro clasik modern "so tau". Untuk harga sih belum ane cek di Medan berapaan brosist,yah besok dah ane cek ke delaer,he he mian ke delaer hoby amat yak.Untuk pilihan warna,Yamaha Fino FI ini tersedia dalam 5 pilihan warna brosist.Namun 5 pilihan warna tersebut terbagi ke dalam 2 kelas yaitu Premium Fino (Black diamond dan Red wine) dan kelas Sporty Fino (Stylish Green,Exiting Red dan Sporty Blue).Nih brosist,pilihan warna si Yamaha Fino FI 2014..cekidot.
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Black Diamond

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Red Wine
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Stylish Green

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Exiting Red
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar
Sporty Blue
Yamaha Fino FI ini juga dilengkapi dengan New smart lock,stand switch dan key shutter.Dan untuk harga,Yamaha Fino FI ini dibanderol dengan harga Rp 14.250.000 OTR Jakarta brosist.Oh iya brosist,launchinf Yamaha Fino FI ini juga berbarengan dengan launching new striping Yamaha New Vixion Lightning,Mio GT dan Jupiter MX..
Wassalam brosist!
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar

P X L X T (mm) : 1.870 X 700 X 1.066
Jarak sumbu roda : 1.260 mm
Jarak terendah ke tanah : 130 mm
Tinggi tempat duduk : 745 mm
Berat isi : 95 kg
Kapasitas tangki bensin : 4,8 liter

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar


Tipe rangka : Pipa Baja (Underbone)
Suspensi depan : Teleskopik
Suspensi belakang : Unit Swing, Suspensi Tunggal
Ban depan : 70/90-14M/C 34P
Ban belakang : 80/90-14M/C 46P
Rem depan : Cakram
Rem belakang : Tromol

Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar


Tipe mesin : 4 Langkah, 2 Valve SOHC
Jumlah/Posisi silinder : Silinder Tunggal / Mendatar
Diameter x Langkah : 50,0 X 57,9 mm
Perbandingan kompresi : 9,30 : 1
Daya maksimum : 7,75 PS (5.7 kW) / 8.500 rpm
Torsi maksimum : 8,5 N.m / 5.000 rpm
Sistem starter : Electric Starter dan Kick Starter
Sistem pelumasan : Basah
Kapasitas oli mesin : 0,85 liter / Perawatan Berkala : 0,74 liter
Sistem bahan bakar : (Fuel Injection System) YMJET-FI
Tipe kopling : Kering, Kopling Sentrifugal Otomatis
Tipe transmisi : V-belt Otomatis
Pola pengoperasian transmisi : Otomatis
Yamaha Fino FI 2014 terlihat lebih segar


Sistem pengapian : TCI (Transistor Control Ignition)
Battery : GTZ4V / YTZ4V
Tipe busi : NGK/CR6HSA atau DENSO/U20FSR-U

Source http://www.yamaha-motor.co.id/fino-fi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar