Seperti yang kita ketahui sob,Husqvarna selama ini memang kita kenal kental dengan produksi motor yang berbau trail,sama seperti KTM.Dan belum lama ini,ada dan beredar spy shoot yang menunjukkan foto tentang pengembangan motor baru dari kerjasama 2 pabrikan ini sob.
Seperti foto di atas sob,diyakini motor yang masih berstatus prototype dengan jenis Cafe Racer yang berbasis dari KTM ini lahir dari akusisi KTM terhadap Husqvarna pada tahun 2013 lalu.Jadi kalau sudah begini ya ga heran-heran amat ya sob 2 pabrikan motor berkolaborasi untuk 1 produk baru,wong sudah di akusisi.
Dan yang membuat proyek ini menarik ialah motor di atas yang kemungkinan akan diberi nama Husqvarna 701 Cafe Racer dan dikembangkan dari KTM Duke 690 sob.Hmm.. karna dikembangkan dari KTM Duke 690,tidak heran bentuknya jadi mirip-mirip gimanaa gitu sama KTM Duke 690 ya sob.Meskipun kalau diperhatikan dengan seksama bentuknya ga mirip 100%,he he tapi auranya masih terasa sangat kental sob.
Last,tidak jelas kapan motor yang di perkirakan akan diberi nama Husqvarna 701 Cafe Racer ini akan mulai di produksi masal sob,tapi mungkin Husqvarna bisa menampilkan dan memperkenalkan model konsep dari Husqvarna 701 Cafe Racer ini pada EICMA akhir tahun ini.Kita tunggu saja perkembangan dari Husqvarna 701 Cafe Racer ini ya sob.Husqvarna 701 Cafe Racer . . . kira-kira bakalan masuk ke Indonesia gak ya?,he he he.Semoga berguna dan wassalam! (www.sobatmotor.com)
Sumber gambar : Motorcyclenews.com
Last,tidak jelas kapan motor yang di perkirakan akan diberi nama Husqvarna 701 Cafe Racer ini akan mulai di produksi masal sob,tapi mungkin Husqvarna bisa menampilkan dan memperkenalkan model konsep dari Husqvarna 701 Cafe Racer ini pada EICMA akhir tahun ini.Kita tunggu saja perkembangan dari Husqvarna 701 Cafe Racer ini ya sob.Husqvarna 701 Cafe Racer . . . kira-kira bakalan masuk ke Indonesia gak ya?,he he he.Semoga berguna dan wassalam! (www.sobatmotor.com)
Sumber gambar : Motorcyclenews.com