Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan - Sobatmotor.com

29 Agustus 2017

Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan


Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Nah sob, melanjutkan artikel SM sebelumnya tentang pelelangan satu unit All New CBR150R Special Edition Custom di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan. Kali ini kita bakalan lihat nih sob sedikit detail dari motor yang sepertinya secara khusus di custom oleh Honda Indako Medan ini..

Selain dirubah pada bagian striping yang tentunya membuat motor ini terlihat lain daripada yang lain, All New CBR150R Special Edition custom ini juga menggunakan  beberapa part aftermarket yang cukup keren sob.
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Mulai dari penggunaan rear fender, knalpot racing R9, footstep racing, lever guard, handgrip, singel seater cover dan engine cover yang keseluruhannya terpasang pas dan ciamik. Sayang sob, karna motor ini diletakkan di atas panggung jadi agak sulit untuk lebih mendekati motor ini untuk melihat brand part part after market yang digunakan..
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Bagian body nya yang berwarna hitam juga dibalut dengan desain striping yang cukup keren dengan didominasi warna merah. Dan bagian velg depan dan belakang keseluruhannya juga dicat dengan menggunakan warna merah seperti warna yang mendominasi bagian stripingnya..

Tapi SM masih kurang ngeh apakah All New CBR150R Special Edition custom ini bakalan ada disetiap event Honda Sport Motor Show 2017 yang dilaksanakan di beberapa kota atau kah motor ini hanya khusus dihadirkan main dealer kota setempat saja ? hmmm ada yang tau ? he he. 

Last, sampai saat ini sih SM masih belum mendapatkan informasi siapa konsumen lelang yang beruntung membawa pulang motor ini di acara lelangnya yang diadakan dimalam hari terakhir Honda Sport Motor Show 2017 Medan. Okelah selamat hari Selasa sob (www.sobatmotor.com)
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan
Intip beberapa detail All New CBR150R Special Edition custom yang dilelang di acara Honda Sport Motor Show 2017 dikota Medan